Scroll untuk baca Berita
Call Us banner 325x300
KulinerPeristiwa

5 Hotel di Kota Tangerang untuk Buka Puasa Bersama yang Seru dan Hemat

72
×

5 Hotel di Kota Tangerang untuk Buka Puasa Bersama yang Seru dan Hemat

Share this article
5 Hotel di Kota Tangerang untuk Buka Puasa Bersama yang Seru dan Hemat, foto:(tangerangkota)

Makanan yang lezat dan suasana nyaman bikin Novotel jadi tempat bukber yang wajib dicoba di bulan Ramadan ini.

4. Mercure Tangerang Centre

Mercure Tangerang Centre menawarkan pilihan tempat bukber yang bisa dipilih, mulai dari indoor hingga outdoor.

Di sini, kamu bisa menikmati lebih dari 50 menu dari berbagai negara, termasuk Nusantara, Timur Tengah, dan Chinese.

Dengan harga mulai Rp198.000++ per orang, kamu bisa menikmati makanan lezat di tempat yang nyaman dan ramah keluarga. Jangan lupa ajak teman-teman dan keluarga buat bukber di sini!

5. Swiss-Belhotel Airport Jakarta

Swiss-Belhotel Airport Jakarta memiliki tema yang kental dengan suasana Ramadan, yaitu “Tradition Of Ramadan”.