Scroll untuk baca Berita
Call Us banner 325x300
PemerintahanPeristiwaTeknologi

Cara Mendaftar PPPK 2024 di SSCASN BKN, Panduan Lengkap dan Tips Sukses Mendaftar

29
×

Cara Mendaftar PPPK 2024 di SSCASN BKN, Panduan Lengkap dan Tips Sukses Mendaftar

Share this article
Cara Mendaftar PPPK 2024 di SSCASN BKN, Panduan Lengkap dan Tips Sukses Mendaftar, foto(sscasn.bkn)

Langkah 3: Memilih Formasi dan Instansi

  1. Pilih jenis seleksi PPPK yang diinginkan.
  2. Tentukan instansi dan formasi yang diinginkan. Jika memilih formasi Tenaga Kesehatan, centang kota jabatan yang relevan.
  3. Klik Pilih untuk melanjutkan atau Ulang jika ingin mengubah pilihan.

Langkah 4: Mengunggah Dokumen

  1. Unggah dokumen sesuai dengan ketentuan yang ditetapkan oleh instansi.
  2. Cek kembali semua data yang telah diisi di bagian Resume.

Langkah 5: Mencetak Kartu Pendaftaran

  1. Jika sudah yakin, klik Cetak Kartu Pendaftaran PPPK untuk menyimpan kartu pendaftaran Anda.

Jadwal Pendaftaran PPPK 2024

Berikut adalah jadwal penting terkait pendaftaran PPPK 2024:

  • Pengumuman Seleksi: 30 September – 19 Oktober 2024
  • Pendaftaran Seleksi: 1 – 20 Oktober 2024
  • Seleksi Administrasi: 1 – 29 Oktober 2024
  • Pengumuman Hasil Seleksi Administrasi: 30 Oktober – 1 November 2024
  • Masa Sanggah: 2 – 4 November 2024
  • Pelaksanaan Seleksi Kompetensi: 2 – 19 Desember 2024
  • Pengumuman Hasil Kelulusan: 24 – 31 Desember 2024