Scroll untuk baca Berita
Call Us banner 325x300
PeristiwaTravel

Ini Dia Urban Heritage: Tempat Nongkrong Ikonik yang Bikin Nostalgia

159
×

Ini Dia Urban Heritage: Tempat Nongkrong Ikonik yang Bikin Nostalgia

Share this article
Jelajahi urban heritage dan temukan tempat nongkrong ikonik yang sarat sejarah di Indonesia, foto:(Shutterstock/Agitalbar)

Pusat perbelanjaan ini membawa banyak restoran dan kafe, menjadikannya pusat hiburan terpopuler pada masanya.

Kini, Blok M tetap ramai berkat revitalisasi yang menyegarkan suasana. M Bloc Space dan Taman Literasi adalah contoh terbaru dari tempat nongkrong kekinian di kawasan ini.

2. Jalan Melawai

Tak lengkap rasanya membahas Blok M tanpa menyebut Jalan Melawai. Jalan ini dikenal sebagai pusat nongkrong ikonik di Jakarta Selatan sejak 80-an hingga 90-an.

Pada 1983, Melawai Plaza hadir sebagai mal modern pertama di Jakarta, sementara KFC Melawai, yang dibuka pada 1979, masih mempertahankan desain klasiknya hingga kini.

Jalan Melawai tetap jadi tempat kumpul yang populer, bahkan sering jadi lokasi syuting berbagai film dan video klip.

3. Kota Tua

Kota Tua Jakarta adalah kawasan bersejarah yang selalu ramai. Dengan berbagai bangunan peninggalan kolonial seperti Museum Fatahillah dan Jembatan Kota Intan, kawasan ini menawarkan berbagai aktivitas menarik, dari bersepeda ontel hingga kuliner tradisional.