Stewart akan menjalani skorsing pada pertandingan Pistons melawan Oklahoma City, sementara Holland dan Sasser juga akan absen dalam pertandingan yang sama.
Sementara itu, Reid dan DiVincenzo harus absen saat Timberwolves bertandang ke Denver. Keputusan NBA ini menekankan pentingnya kedisiplinan dan mengurangi insiden tidak sportif dalam permainan.
(apnews)