Scroll untuk baca Berita
Call Us banner 325x300
Gaya HidupPemerintahanPeristiwa

Menpar Widiyanti: Dampak Signifikan MotoGP Mandalika dan Aquabike Danau Toba 2024 untuk Pariwisata Indonesia

274
×

Menpar Widiyanti: Dampak Signifikan MotoGP Mandalika dan Aquabike Danau Toba 2024 untuk Pariwisata Indonesia

Share this article
Menpar Widiyanti Dampak Signifikan MotoGP Mandalika dan Aquabike Danau Toba 2024 untuk Pariwisata Indonesia, foto:(kemenpar)

Hal senada disampaikan oleh Direktur Utama PT Pengembangan Pariwisata Indonesia (Persero) atau Indonesia Tourism Development Corporation (ITDC), Ari Respati.

Ia mengajak semua pihak untuk terus mendukung penuh event-event seperti MotoGP dan Aquabike Danau Toba, yang bukan hanya sekadar balapan, tetapi juga simbol kebanggaan bangsa Indonesia.

“Bukan hanya tentang balapan dan ITDC, tetapi tentang Indonesia. Semoga event ini terus berlanjut untuk masyarakat Mandalika, NTB, dan Indonesia,” ungkap Ari Respati.

MotoGP Mandalika 2025 dipastikan akan kembali digelar pada 3 hingga 5 Oktober 2025.

Turut hadir dalam acara ini mendampingi Menpar Widiyanti, Sekretaris Kementerian Pariwisata Bayu Aji dan Deputi Bidang Pemasaran Kementerian Pariwisata Mi Made Ayu Marthini.