Scroll untuk baca Berita
Call Us banner 325x300
PemerintahanPeristiwaPolitik

Pekan Depan, CPNS dan PPPK 2025: Pemerintah Umumkan Pengangkatan CASN 2024

53
×

Pekan Depan, CPNS dan PPPK 2025: Pemerintah Umumkan Pengangkatan CASN 2024

Share this article
Pekan Depan, CPNS dan PPPK 2025 Pemerintah Umumkan Pengangkatan CASN 2024, foto:(dpr)

Meskipun ada penundaan, MenPAN-RB menegaskan bahwa seluruh pelamar yang lulus dalam seleksi CASN 2024 akan tetap diangkat, baik sebagai PNS maupun PPPK.

Berdasarkan rencana, pengangkatan PNS dijadwalkan pada Oktober 2025, sedangkan PPPK akan diangkat pada Maret 2026.