Pada set ketiga, permainan Sinner semakin solid. Ia berhasil mematahkan servis Draper pada gim kelima dan memperlebar keunggulan hingga menutup set dengan skor 6-2. Pukulan forehand dan backhand presisi Sinner terlalu sulit untuk ditahan Draper.
Petenis Jannik Sinner Melaju ke Final US Open
