Scroll untuk baca Berita
Call Us banner 325x300
SmartphoneTeknologi

Tips Mengatasi Baterai iPhone yang Boros, Kenali Tanda dan Solusinya

242
×

Tips Mengatasi Baterai iPhone yang Boros, Kenali Tanda dan Solusinya

Share this article
Ilustrasi baterai iphone boros. (stokpic/Pixabay)

Seketika.com, Jakarta – Baterai iPhone yang boros adalah salah satu keluhan paling umum di kalangan pengguna iPhone. Baterai yang cepat habis tentu mengganggu, terutama bagi mereka yang sering membawa ponsel ke berbagai tempat. Berikut adalah informasi mengenai tanda-tanda baterai iPhone yang boros dan cara mengatasinya.

Tanda-Tanda Baterai iPhone Boros

  1. Baterai Cepat Habis

Baterai pada iPhone bisa habis dalam waktu yang sangat singkat meskipun tidak digunakan secara intensif.

  1. Persentase Baterai Berubah Tidak Wajar

Sering kali persentase pada baterai iPhone berkurang maupun bertambah secara tak wajar tanpa ada penggunaan yang signifikan.

  1. Ponsel Mati Mendadak

iPhone sering kali mendadak mati total meskipun baterainya masih menunjukkan persentase yang cukup.

  1. Tegangan Baterai Tidak Stabil

Voltase atau tegangan pada baterai sering kali tidak stabil, menyebabkan kinerja ponsel menjadi tidak optimal.

Penyebab Baterai iPhone Boros