Scroll untuk baca Berita
Call Us banner 325x300
SmartphoneTeknologi

Tips Mengatasi Baterai iPhone yang Boros, Kenali Tanda dan Solusinya

247
×

Tips Mengatasi Baterai iPhone yang Boros, Kenali Tanda dan Solusinya

Share this article
Ilustrasi baterai iphone boros. (stokpic/Pixabay)
  • Batasi aplikasi yang menggunakan layanan lokasi.
  • Matikan notifikasi yang tidak perlu.
  1. Restart dan Update iOS
  • Restart iPhone: Tindakan sederhana ini dapat memperbaiki masalah kecil pada sistem.
  • Update iOS: Pastikan iPhone selalu menggunakan versi iOS terbaru yang sering kali mengandung perbaikan bug dan peningkatan efisiensi baterai.

Mengganti Baterai iPhone

Jika semua langkah di atas tidak membantu, mungkin sudah saatnya mengganti baterai iPhone. Mengganti baterai dapat dilakukan sendiri dengan mengikuti panduan yang tersedia di internet atau dengan membawa iPhone ke pusat servis resmi Apple untuk memastikan penggantian baterai dilakukan dengan benar dan aman.