Scroll untuk baca Berita
Call Us banner 325x300
BudayaPeristiwa

Fakta Menarik Seputar Wayang Indonesia

439
×

Fakta Menarik Seputar Wayang Indonesia

Share this article
Foto: Salah satu pengrajin wayang golek (Shutterstock/Febriandi Dimas Wara)

Kemudian ada wayang geber yang menjadi salah satu jenis wayang tertua di Indonesia. Konon, wayang ini sudah ada dan berkembang sebelum Islam masuk ke Nusantara. Selanjutnya ada wayang golek, yaitu jenis wayang yang terbuat dari boneka kayu.

Satu lagi jenis wayang yang tidak kalah menarik adalah wayang orang. Sesuai dengan namanya, salah satu seni pertunjukan wayang ini diperankan oleh manusia secara langsung. Biasanya, pemeran wayang akan menggunakan pakaian, aksesori, dan riasan yang mirip dalam tokoh pewayangan.

Wayang Kulit Diakui UNESCO

Sebagai masyarakat Indonesia, sudah sepatutnya bangga dengan keberagaman budaya wayang yang dimiliki Indonesia. Tak sekadar dikenal luas, ternyata seni pertunjukan wayang kulit di Indonesia telah diakui UNESCO sebagai Masterpiece of Oral and Intangible Heritage of Humanity, atau karya kebudayaan yang mengagumkan di bidang cerita narasi serta warisan budaya yang indah dan berharga pada 2003.

Leave a Reply