Pendidikan

Genius Umar : Pramuka adalah Agent of Change

461
×

Genius Umar : Pramuka adalah Agent of Change

Share this article

Peraih gelar Profesor dari Jungwoon University Korea ini meminta kepada peserta yang telah ikut Rainas, agar menjadikan ilmu dan pengalaman yang didapat selama berkegiatan disana, jadikan sebagai proses pembelajaran secara mandiri, untuk lebih meningkatkan disiplin dan menambah wawasan, serta membangun rasa cinta akan tanah air Indonesia, yang nantinya dapat ditularkan kepada teman-temanya, ulasnya mengakhiri.

Hadir pada kesempatan itu Ketua Kwartir Cabang (Kakwarcab) 16 Pramuka Kota Pariaman, Hendri, Sekretaris Kwarcab 16 Pramuka Kota Pariaman, Riky Falantino, Andalan, Ketua DKC dan pengurus, Kepala sekolah dan para orang tua peserta Raimuna Nasional XII. (J)

Leave a Reply